Sistem Kendali Pengikut Terarah Smart Wheelchair pada Pencahayaan Beragam Menggunakan Gamma Correction dan YOLOv8n Termodifikasi

Sistem Kendali Pengikut Terarah Smart Wheelchair pada Pencahayaan Beragam Menggunakan Gamma Correction dan YOLOv8n Termodifikasi

Penulis

  • Anindya Zulva Larasati Universitas Brawijaya
  • Fitri Utaminingrum Universitas Brawijaya

Kata Kunci:

YOLOv8n, GhostNetv2, gamma correction, deteksi pemandu, kursi roda pintar

Abstrak

Kursi roda merupakan salah satu alat bantu utama bagi penyandang disabilitas. Namun, penggunaan kursi roda dalam waktu yang lama dapat meningkatkan risiko kelelahan akibat tingginya upaya fisik yang diperlukan. Kursi roda yang ada saat ini memiliki keterbatasan dalam memenuhi kebutuhan pengguna dengan disabilitas ganda atau tunanetra karena mereka diharuskan untuk tetap memperhatikan lingkungan sekitar selama penggunaannya. Kursi roda yang mampu mendeteksi dan mengikuti pemandu dapat menjadi solusi inovatif. Namun, kinerja sistem yang mengandalkan deteksi visual sangat bergantung pada kondisi pencahayaan di lingkungan sekitarnya. Penelitian ini mengembangkan kursi roda pintar yang dilengkapi dengan gamma correction untuk meningkatkan visibilitas pada pencahayaan rendah, serta menggunakan YOLOv8n yang dimodifikasi dengan GhostNetv2 agar efisien di perangkat dengan komputasi terbatas seperti Jetson Nano. Hasil pengujian menunjukkan bahwa model YOLOv8n termodifikasi ini menurunkan parameter sebesar 42,9% dan mengompresi ukuran model hingga 39,2% dibandingkan dengan YOLOv8n baseline. Selain itu, sistem ini mendapatkan recall deteksi terhadap pemandu sebesar 91,8% secara keseluruhan. Pada pencahayaan normal, recall deteksi mencapai 100%, baik dengan maupun tanpa penggunaan gamma correction. Sementara itu, pada pencahayaan rendah, recall deteksi tercatat sebesar 90% saat menggunakan gamma correction dan 77,5% tanpa gamma correction.

Referensi

Hari, U., Bevi, A.R. and Ramachandran, B., 2021. Performance Analysis of Retinex Based Algorithms for Enhancement of Low Light Images. Journal of Physics: Conference Series, [online] 1964(6), p.062046. https://doi.org/10.1088/1742-6596/1964/6/062046.

Huang, X., Cheena, H., Thomas, A. and Tsoi, J.K.P., 2021. Indoor Detection and Tracking of People Using mmWave Sensor. Journal of Sensors, [online] 2021(1). https://doi.org/10.1155/2021/6657709.

Kim, K. T., Yeo, S. J., Kim, M. G. & Ko, J. H., 2020. Gamma Correction Circuit and Gamma Correction Method. [Online]

Tersedia di: https://patents.justia.com/patent/10762825 [Diakses 7 November 2024].

Lin, J.-T. and Sprigle, S., 2020. The influence of operator and wheelchair factors on wheelchair propulsion effort. Disability and Rehabilitation: Assistive Technology, [online] 15(3), pp.328–335. https://doi.org/10.1080/17483107.2019.1578425.

Ling, S., Wang, N., Li, J. and Ding, L., 2024. Accurate Recognition of Jujube Tree Trunks Based on Contrast Limited Adaptive Histogram Equalization Image Enhancement and Improved YOLOv8. Forests, [online] 15(4), p.625. https://doi.org/10.3390/f15040625.

Ma, S., Lu, H., Liu, J., Zhu, Y. and Sang, P., 2024. LAYN: Lightweight Multi-Scale Attention YOLOv8 Network for Small Object Detection. IEEE Access, [online] 12, pp.29294–29307. https://doi.org/10.1109/ACCESS.2024.3368848.

Rasheed, M.T., Shi, D. and Khan, H., 2023. A comprehensive experiment-based review of low-light image enhancement methods and benchmarking low-light image quality assessment. Signal Processing, [online] 204, p.108821. https://doi.org/10.1016/j.sigpro.2022.108821.

Rohei, M.S., Salwana, E., Shah, N.B.A.K. and Kakar, A.S., 2021. Design and Testing of an Epidermal RFID Mechanism in a Smart Indoor Human Tracking System. IEEE Sensors Journal, [online] 21(4), pp.5476–5486. https://doi.org/10.1109/JSEN.2020.3036233.

Shae, K., Cowan, R. and Sheldon, S., 2023. Wheelchair Provision Guidelines. [online] Geneva: World Health Organization. Tersedia di: <https://www.who.int/publications/i/item/9789240074521> [Diakses 5 Agustus 2024].

Supanji, T. H., 2023. Pemerintah Penuhi Hak Penyandang Disabilitas di Indonesia. [Online] Tersedia di: https://www.kemenkopmk.go.id/pemerintah-penuhi-hak-penyandang-disabilitas-di-indonesia [Diakses 5 Agustus 2024].

Utaminingrum, F., Cahyaningrum, W., Wihandika, R.C., Adinugroho, S., Fauzi, M.A., Sari, Y.A., Adikara, P.P. and Syauqy, D., 2019. Human tracking by using multiple methods and weighted products. Signal, Image and Video Processing, [online] 13(8), pp.1469–1476. https://doi.org/10.1007/s11760-019-01478-5.

Unduhan

Diterbitkan

10 Jan 2025

Cara Mengutip

Larasati, A. Z., & Utaminingrum, F. (2025). Sistem Kendali Pengikut Terarah Smart Wheelchair pada Pencahayaan Beragam Menggunakan Gamma Correction dan YOLOv8n Termodifikasi. Jurnal Pengembangan Teknologi Informasi Dan Ilmu Komputer, 9(2). Diambil dari https://j-ptiik.ub.ac.id/index.php/j-ptiik/article/view/14487

Terbitan

Bagian

Artikel
Loading...